SIPKD Pemerintah Kota Denpasar Menuju Akuntabilitas Keuangan Pemerintah Berbasis Teknologi Informasi

Jumat, 28 Januari 2011

Settingan pada komputer selain koneksi

Aplikasi SIPKD tidak hanya sekedar koneksi ke alamat server, namun ada beberapa settingan yang harus diperhatikan,berikut settingan yang harus dilakukan bagi sisi client :
1. Menggunakan Internet Explorer dengan rekomendasi versi 8 atau lebih tinggi.
pada Internet Explorer ini hal yang perlu di perhatikan adalah :
a. Compatible View Setting





b. Matikan Pop Up Blocker







c. Pastikan Adobe Reader telah terinstal. Rekomendasi minimal Versi 7

dari Ketiga bagian tersebut adalah syarat utama untuk kelancaran aplikasi SIPKD di Client, apabila tetap tidak bisa optimal pastikan check apakah ada blocker bawaan aplikasi lain yang terinstal dalam Add On Internet Explorer. bila Ada disable blocker tersebut.dan apabila masih juga belum bisa silahkan coba hubungi Tim SIPKD untuk mengecek permasalah yang di hadapi.

3 komentar:

  1. Ada yang run SIPKD pada Windows 7 dengan IE 8 atau 9 beta?? di komp saya menu aplikasi tidak muncul, ada yang punya solusi?? mohon kesediaannya berbagi..... thx (Dwix Kesbang)

    BalasHapus
  2. @ dwi : coba running di compability mode

    BalasHapus
  3. di kantor kami untuk komp yang pake win 7 ie 7 kok lambat banget ya
    padahal dicoba di komp win xp 1e6 lancar.

    ada solusikah selain downgrade os?

    BalasHapus